6. MEMAKAI PAKAIAN TEBAL / SELIMUT KETIKA DEMAM
FAKTA :
Pakaian tebal/ selimut akan menaikan suhu tubuh. Suhu yang sangat tinggi (39 derajat atau lebih) pada anak-anak bisa menyebabkan kejang-kejang.
Disarankan untuk mengenakan pakaian tipis meskipun tubuh terasa dingin.
5. KALAU DEMAM TIDAK BOLEH MANDI
FAKTA :
Dengan mandi ketika demam dapat menurunkan suhu tubuh yang sedang meningkat. Tetapi, kalau demam disertai dengan rasa menggigil, mandi dengan air hangat akan lebih baik atau kompres dengan air hangat.
4. MANDI MALAM HARI MENYEBABKAN REMATIK
FAKTA :
Hal ini tidak benar. Kalau kondisi tubuh dalam keadaan sehat dan memerlukan mandi untuk kebersihan, tidak ada masalah mesdkipun mandi malam hari. Tetapi pada penderita rematik, dianjurkan mandi dengan air hangat.
3. PENDERITA CACAR AIR ATAU CAMPAK TIDAK BOLEH MANDI
FAKTA :
Hal ini malah bertentangan dengan prinsip medis, dimana pada penderita penyakit cacar air atau campak dengan kelainan pada kulit yang menyeluruh, justru harus menjaga kebersihan kulit dengan mandi lebih sering agar perluasan penyakit dapat dicegah, disamping menggunakan obat.
2. ANGIN DUDUK HARUS DIKEROK ATAU DIPIJAT
FAKTA :
Apabila menderita angin duduk, jangan dipijat atau dikerok. Kejadian orang yang meninggal ketika dipijat, menunjukkan betapa penangan yang salah dapat berakibat fatal. Hal yang harus dilakukan adalah : Pemberian oksigen dan obat serta tindakan diagnostik khusus. Ini mungkin merupakan gejala awal serangan jantung berat akibat sumbatan darah keseluruh tubuh.
1.MASUK ANGIN HARUS DIKEROK
FAKTA :
Kerokan ternyata bukan pertanda anginnya keluar, melainkan pecahnya pembuluh kapiler tepi yang berada dikulit. Tidak mengherankan, jika beberapa waktu setelah kerokan, gejala-gejala masuk angin akan kembali terjadi. Kerokan akan menimbulkan rasa sakit, tapi karena sudah ada rasa sakit atau pegal otot, maka dengan rangsangan sakit yang baru akan menimbulkan rasa seolah-olah rasa sakit pertama berkurang atau "terlupakan".
sumber: http://www.ngobrolaja.com/showthread.php?t=113207
Blog Archive
-
►
2012
(6)
- ► 03/25 - 04/01 (1)
- ► 02/05 - 02/12 (2)
- ► 01/22 - 01/29 (1)
- ► 01/01 - 01/08 (2)
-
▼
2010
(693)
- ► 12/12 - 12/19 (81)
-
▼
12/05 - 12/12
(44)
- Ciri-ciri cewek Maniak Seks
- 10 Konspirasi dunia paling menghebohkan yang diboc...
- Legenda Atlantis menurut Timaeus dan Critias
- Kembar Siam Terunik Di Dunia
- 10 Penyakit Terpopuler Sepanjang Sejarah Dunia
- 10 Foto Terlucu para pemimpin dunia yang tertangka...
- 10 Kebohongan Terbesar Dalam Sejarah Dunia
- 5 Manusia Terberat Dalam Sejarah
- Orang Utan Juga Nafsu Liat Cewe Seksi
- Sembilan Kencan Favorit Sepanjang Masa
- Ciri-ciri Cowok Playboy
- Sepatu Keren Adidas Untuk Pecandu Facebook & Twitter
- Kejadian Paling Memalukan Dalam Dunia Olah Raga
- 5 Tips Pacaran Dengan Cewe Yang Lebih Tua
- 3 Situs Download Lagu Terlengkap di Indonesia
- 30 Hal yang membuat Cewek Tersenyum
- 10 Bibir Terseksi Selebriti Dunia
- 10 Aktris Porno Paling Hot
- 10 Film Romantis yang Paling Digemari
- 10 Seleb Cantik Yang Kematiannya Gemparkan Dunia
- 40 Orang Terkaya Indonesia 2010 Versi Forbes
- 6 Mitos Kesehatan Yang Masih Kita Percayai
- 4 Hal Yang Diinginkan Pria Saat Kencan Pertama
- 10 Tips Menghindari Kematian yang Sia-sia
- Fakta Tentang Pasir Hisap - Quick Sand
- Tempat-Tempat Spektakuler di Bumi
- Keunikan Yang Hanya Ada di Jepang
- 10 Cara Melihat HANTU, Ada yang Berani?
- 10 Isi Kepala Perempuan yang Perlu Diketahui Laki-...
- 10 Artis Indonesia Yang Masuk Penjara Akibat Narkoba
- Mengungkap 5 Penemuan Terbesar Nikola Tesla
- 6 Ucapan Wanita yang Membuat Pria Sangat Marah
- 8 Mitos Hoax Seputar Penyakit HIV-AIDS
- 9 Monster Sungai Yang Mengerikan di Dunia
- 10 Jembatan Terpanjang di Dunia
- 25 Buah Langka Dari Kalimantan
- 10 Tips Sukses Kencan Pertama
- Pasport dan KTP Ngayogyakarta Hadiningrat
- Foto Jennifer Kurniawan Pacar Irfan Bachdim
- 4 Alasan Mengapa Pria Tidak Suka Bicara
- Waktu Yang Tepat Untuk Mengatakan Cinta Kepada Wanita
- 10 Kesalahan yang Dilakukan Pria Saat Diranjang
- 12 Mesin Raksasa Yang Pernah Dibuat Oleh Manusia
- 12 Pesawat yang Lenyap di Segitiga Bermuda
- ► 11/28 - 12/05 (107)
- ► 09/19 - 09/26 (42)
- ► 09/12 - 09/19 (57)
- ► 09/05 - 09/12 (38)
- ► 08/29 - 09/05 (51)
- ► 08/22 - 08/29 (15)
- ► 08/15 - 08/22 (20)
- ► 08/08 - 08/15 (25)
- ► 08/01 - 08/08 (36)
- ► 07/25 - 08/01 (26)
- ► 07/18 - 07/25 (61)
- ► 07/11 - 07/18 (29)
- ► 07/04 - 07/11 (21)
- ► 06/27 - 07/04 (19)
- ► 06/20 - 06/27 (2)
- ► 06/13 - 06/20 (1)
- ► 06/06 - 06/13 (3)
- ► 05/30 - 06/06 (2)
- ► 05/23 - 05/30 (1)
- ► 02/07 - 02/14 (4)
- ► 01/17 - 01/24 (3)
- ► 01/03 - 01/10 (5)
-
►
2009
(41)
- ► 12/27 - 01/03 (5)
- ► 09/06 - 09/13 (1)
- ► 08/30 - 09/06 (7)
- ► 08/23 - 08/30 (2)
- ► 07/12 - 07/19 (3)
- ► 03/22 - 03/29 (1)
- ► 03/15 - 03/22 (2)
- ► 03/08 - 03/15 (1)
- ► 03/01 - 03/08 (8)
- ► 02/22 - 03/01 (7)
- ► 01/11 - 01/18 (4)
Recent Visitors
05 Desember 2010
6 Mitos Kesehatan Yang Masih Kita Percayai
pukul
22.42
Diposting oleh
Unknown
0
komentar
Posts Terkait:
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar