Banyak yang mengatakan jika makanan cepat saji bisa memberikan penyakit kepada Anda dan tak memiliki nutrisi. Namun, itu tak sepenuhnya benar.
Meski Anda berusaha menurunkan berat badan, tidak perlu menghindari makanan cepat saji. Ahli gizi bernama Lynn Grieger dari iVillage.com memberikan saran makanan cepat saji yang memiliki kandungan di bawah 500 kalori.
* McDonald's:
Lewatkan ayam goreng dan pilih menu Chicken McGrill dan Garden Salad Shaker. Total 440 kalori, 13 gram lemak, 49 gram karbohidrat, dan 33 gram protein.
*Taco Bell:
Naikkan konsumsi serat dengan mengonsumsi Grilled Chicken Soft Taco dan Pintos 'n Cheese. Total, 380 kalori, 15 gram lemak, 38 gram karbohidrat, 12 gram serat, dan 23 gram protein.
*Pizza Hut:
Dua potong pizza dan semangkuk salad. Pilih salad dari jenis sayur mayur dan tinggalkan dressing yang mengandung lemak. Total, 380 kalori, 12 gram lemak, 47 gram karbohidrat, 4 gram serat, dan 14 gram protein.
tribunnews.com
Blog Archive
-
►
2012
(6)
- ► 03/25 - 04/01 (1)
- ► 02/05 - 02/12 (2)
- ► 01/22 - 01/29 (1)
- ► 01/01 - 01/08 (2)
-
▼
2010
(693)
- ► 12/12 - 12/19 (81)
- ► 12/05 - 12/12 (44)
- ► 11/28 - 12/05 (107)
- ► 09/19 - 09/26 (42)
- ► 09/12 - 09/19 (57)
- ► 09/05 - 09/12 (38)
- ► 08/29 - 09/05 (51)
- ► 08/22 - 08/29 (15)
-
▼
08/15 - 08/22
(20)
- Penemuan Anak Matahari Yang Lebih Panas Dari Matah...
- Ternyata Ponsel Lebih Kotor dari Pintu WC
- Makanan Cepat Saji Tidak Bikin Gemuk Lho!
- Profesi Terbaik Berdasarkan Zodiak
- Mau Olahraga Kok Malas Ya?
- Status Facebook Picu Perceraian di Madura
- Siapa Bilang Perempuan Suka Pria Lebih Muda?
- The Recycler King : Ahmad Dhani
- Alasan BlackBerry di Blokir di Uni Emirat dan Arab...
- Alasan Valentino Rossi Bergabung Ke Ducati
- LAPTOP BUATAN INDONESIA ELEVO 1 (SATU JUTA)
- Android, Sistem Operasi Seluler Dari Google
- Negara Terkaya di Dunia
- 10 Pemain Sepakbola Dengan Ritual Yang Aneh
- Belanda Tidak Pernah Menjajah Indonesia Selama 350...
- Rokok elektronik E Cigarette
- Easy Reject (Untuk Nokia S60v3)
- Asal Usul Gudeg
- 5 Kebiasaan yang Tak boleh Sirna dan Harus Dilesta...
- Tips Trik Mencari File Di Situs Mediafire
- ► 08/08 - 08/15 (25)
- ► 08/01 - 08/08 (36)
- ► 07/25 - 08/01 (26)
- ► 07/18 - 07/25 (61)
- ► 07/11 - 07/18 (29)
- ► 07/04 - 07/11 (21)
- ► 06/27 - 07/04 (19)
- ► 06/20 - 06/27 (2)
- ► 06/13 - 06/20 (1)
- ► 06/06 - 06/13 (3)
- ► 05/30 - 06/06 (2)
- ► 05/23 - 05/30 (1)
- ► 02/07 - 02/14 (4)
- ► 01/17 - 01/24 (3)
- ► 01/03 - 01/10 (5)
-
►
2009
(41)
- ► 12/27 - 01/03 (5)
- ► 09/06 - 09/13 (1)
- ► 08/30 - 09/06 (7)
- ► 08/23 - 08/30 (2)
- ► 07/12 - 07/19 (3)
- ► 03/22 - 03/29 (1)
- ► 03/15 - 03/22 (2)
- ► 03/08 - 03/15 (1)
- ► 03/01 - 03/08 (8)
- ► 02/22 - 03/01 (7)
- ► 01/11 - 01/18 (4)
Recent Visitors
21 Agustus 2010
Makanan Cepat Saji Tidak Bikin Gemuk Lho!
pukul
01.17
Diposting oleh
Unknown
0
komentar
Posts Terkait:
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar